Cara Sembunyikan Folder Melalui Command Prompt

Ditulis Oleh : ABas NAD 2 komentar
Pada hari Kamis, 31 Januari 2013 Jam : 07.17 WIB Label: ,
Cara Sembunyikan Folder, sembunyikan folder tanpa software, laptop komputer
Cara sembunyikan folder melalui command prompt bisa dilakukan tanpa software. Pada postingan kali ini penulis akan tunjukkan kepada Anda cara menyembunyikan folder dalam komputer atau laptop secara permanent.

Tulisan cara sembunyikan folder ini bertujuan untuk menjaga keamanan data pribadi dalam komputer atau laptop pengguna. Sehingga dengan menjalankan cara menyembunyikan folder dalam komputer atau laptop ini, Data pribadi Anda akan terjaga keamanan.

Baiklah, sebelum kita lanjutkan pembahasan tentang Cara Sembunyikan Folder Melalui Command Prompt, mari tarik nafas dalam - dalam, lalu jangan ditahan tapi lepas secara berlahan - lahan agar Anda lebih rilek dalam mengikuti tutorial cara sembunyiakan folder melalui command prompt yang akan kita lakukan step by step. Perhatikan dengan segsama langkah - langkah berikut ini:
  1. Langkah pertama. Pastikan nama folder yang akan Anda sembunyikan. Pada tutorial ini saya telah memberi nama folder dengan nama folder "Pribadi".

    Cara Sembunyikan Folder, sembunyikan folder tanpa software, laptop komputer
  2. Langkah kedua. Klik menu Start >> Run lalu ketikkan cmd didalam box run dan Enter untuk menjalankan perintah. Lihat pada gambar cara menyembunyikan folder berikut.

    Cara Sembunyikan Folder, sembunyikan folder tanpa software, laptop komputer

    Anda nantinya akan melihat tampilan dari perintah yang sudah Anda lakukan seperti pada gambar berikut ini.

    Cara Sembunyikan Folder, sembunyikan folder tanpa software, laptop komputer
  3. Langkah ke tiga. Ketikan :D (Titik dua & D)setelah tulusana C:/User/user>, untuk perintah masuk ke hardisd D. Lihat gambar berikut ini.

    Cara Sembunyikan Folder, sembunyikan folder tanpa software, laptop komputer
  4. Langkah ke empat. Ketikkan attrib +s +h Nama folder yang ingin Anda sembunyikan setelah tulisan D:/>. Dalam contoh tutorial cara sembunyiakan folder melalui command prompt ini kita berinama tadinya dengan folder Pribadi. Jadi dalam contoh ini attrib +s +h Pribadi. Lihat gambar berikut ini.

    Cara Sembunyikan Folder, sembunyikan folder tanpa software, laptop komputer

    Silahkan Anda perikasa folder yang ingin Anda sembunyikan. Jika foldernya hilang, maka proses menyembunyikan folder melalui command prompt sudah berhasil.

    Cara Sembunyikan Folder, sembunyikan folder tanpa software, laptop komputer
Untuk mengembalikan folder yang sudah Anda sembunyikan dari komputer atau laptop Anda tadi, Anda hanya perlu melakukan satu cara saja, yaitu dengan mengubah attrib +s +h Nama folder menjadi attrib -s -h Nama folder setelah tulisan D:/>. Dalam contoh tutorial cara menyembunyikan folder melalui command prompt ini adalah attrib -s -h Pribadi. Lihat contoh berikut ini.

Cara Sembunyikan Folder, sembunyikan folder tanpa software, laptop komputer

Dengan cara demikian maka folder yang Anda sembunyikan tadi akan tampil kembali dalam data D. Mudah bukan cara menyembunyikan folder pribadi dalam komputer atau laptop?

Terimakasih sudah berkunjung ke ABas NAD, selamat mencoba semoga berhasil.
Cara Sembunyikan Folder Melalui Command Prompt Article : Cara Sembunyikan Folder Melalui Command Prompt
Update : 2013-01-31T07:17:00+07:00
Rating : ABas NAD 5.0 Base On 99999 reviews

Author :
Jangan lupa jempolnya ..... jempol
Berlanggan GRATIS dan Artikel menarik lainnya
Dengan berlangganan artikel, anda akan menerima kiriman artikel GRATIS ke email anda
setiap ada artikel baru
yang diterbitkan di blog ini.

rss

2 komentar Blogger di artikel ini

Komentar Anda sangat membantu kami untuk lebih baik.
Komentar yang mengandung SPAM, SARA & Pornografi tidak akan kami publish.
Terimakasih atas Pay Attentionnya